
Siapa yang tak ingin sukses dalam menjalani hidup? Tentu saja, kita semua menginginkannya. Setiap orang memiliki untuk definisi sukses yang berbeda. Tetapi bagi kebanyakan orang tentunya memiliki arti kehidupan yang bahagia, kaya dan secara keseluruhan lebih baik. Setiap orang memiliki definisi sukses yang berbeda, maka dari itu top 6 orang terkaya di Indonesia.
Siapa saja orang terkaya di Indonesia? Berikut dibawah ini adalah daftar 6 orang terkaya di Indonesia.
Berikut Top 6 Orang Terkaya Di Indonesia
Robert Budi Hartono
Budi Hartono merupakan posisi pertama orang terkaya di Indonesia. Budi Hartono merupakan pemiliki Bank Central Asia (BCA) dan juga mempunyai perusahan rokok Djarum memiliki total kekayaan sebesar Rp. 20,5 miliar dollar AS atau dengan Rp. 287 triliun.
Tentunya Budi Hartono mengalami kenaikan yang sangat signifikan, Hal tersebut turut mendorong kenaikan kekayaan yang mereka miliki. Selama lebih dari satu dekade, Budi Hartono bersaudara menempati posisi teratas dengan konglomerat terkaya di Indonesia.
Michael Hartono
Di posisi kedua ditempati oleh Michael Bambang Hartono yaitu adik Budi Hartono. Sama seperti kakaknya, investasi Bank Central Asia (BCA) dan rokok Djarum menjadi sumber kekayaan terbesarnya.
Hartono bersaudara mengembangkan Grup Djarum dengan beragam usaha seperti Menara BCA, Grand Indonesia. Beragam usaha yang di kembangkan oleh keluarga hartono ini menjadi akar kekayaan keluarga konglomerat yang satu ini.
Sri Prakash Lohia
Selanjutnya adalah ketiga orang terkaya di Indonesia ditempati oleh orang Indonesia. Sri Prakash ini mempunyai produksi polyethylene terephthalate (PET) dan bisnis petrokimia lainnya menjadi sumber kekayaan.
Prajogo Pangestu
Prajogo Pangestu merupakan putra seorang pedagang karet yang termasuk kedalam orang terkaya di Indonesia. Prajogo merupakan pemilik Perusahaan Barito Pacific yang dulunya bernama Barito Pacific Timber.
Prajogo menjadi salah satu konglomerat terkenal di Indonesia dengan gurita bisnisnya yaitu petro kimia, properti, minyak sawit mentah, perkayuan dan lain-lain.
Chairul Tanjung
Menempati posisi ke lima adalah chairul tanjung. Nama dari chairul tanjung cukup familiar berbagai media sebagai pengusaha sukses yang memimpin CT Corp. Dari Chairul Tanjung menanamkan saham di maskapai penerbangan Garuda Indonesia dan berbagai industri bisnis lainnya.
Eddy Kusnadi Sariaatmadja
Eddy adalah Emtek mendapatkan posisi sebagai orang terkaya di Indonesia. Eddy mendirikan perusahan Emtek sebagai distributor komputur Compaq Eksklusif di Indonesia. Eddy memiliki mayoritas saham diperusahaan distributor komputer tersebut.
Itulah daftar top 6 orang terkaya di Indonesia dengan fakta menarik dibaliknya. Turunnya hujan mungkin akan disertai badai dan akan mendatangkan pelangi yang indah. Menjadi kaya raya tentu bisa diraih siapapun asal mau berusaha dan bekerja dengan rasa senang, semangat, ikhlas dan tentunya pantang menyerah.
Ya, mungkin itu saja yang bisa saya bagikan kepada kalian mengenai top orang terkaya di Indonesia. Semoga adanya artikel ini dapat memberikan kamu motivasi agar menjadi sukses.